27 November 2024

Babinsa Posramil Simpang Mamplam Dampingi Kegiatan Imunisasi di SDN 14 Rheum Baroh

0

Bireuen – Sertu Alvian Babinsa Posramil Simpang Mamplam Kodim 0111/Bireuen melaksanakan kegiatan pendampingan kepada tenaga kesehatan UPTD Puskesmas Simpang Mamplam dalam melaksanakan kegiatan BIAS (Bulan Imunisasi Anak Sekolah) di SDN 14 Rheum Baroh di Desa Rheum Baroh Kecamatan Simpang Mamplam, Kabupaten Bireuen, Selasa (22/11/2022)

 

Salah seorang tenaga kesehatan menjelaskan Imunisasi adalah pemberian vaksin dengan tujuan agar mendapatkan perlindungan (Kekebalan) dari penyakit infeksi yang dapat dicegah dengan imunisasi (PD3I).

 

“Tujuan salah satu pelaksanaan BIAS yang dilaksanakan di Puskesmas Simpang Mamplam adalah mencegah serta mempertahankan kekebalan dalam tubuh pengendalian penyakit Campak dalam jangka panjang melalui imunisasi Campak dan HPV,” jelasnya

 

Babinsa Sertu Alvian menambahkan, BIAS dilaksanakan di seluruh Sekolah Dasar (SD) dan Madrasah Ibtidaiyah (MI) negeri dan swasta,ungkap Babinsa. (Rolly)

About The Author

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *